Home » » Memprogram Mindset Entrepreneur

Memprogram Mindset Entrepreneur

Written By Ashif Maulana on Sabtu, 09 Maret 2013 | 22.42

Ditulis oleh : Satrianto , Chief Media Strategist TeknologiOtak.com 

 Adakah diantara Anda yang sudah pernah kena PHK? Alhamdulillah kalau belum ada. Tapi buat yang sudah pernah kena PHK, kita pasti tahu kalau saat itu kita tidak punya pilihan lain lagi kecuali secepatnya mencari pekerjaan baru atau coba-coba membuka usaha sendiri. Apa boleh buat, hidup ini tetap butuh uang, kan? 

Begitulah yang terjadi dengan Pak Andre, yang sempat di-PHK oleh sebuah perusahaan garmen dengan alasan untuk efisiensi tenaga kerja. Dan karena trauma dengan dunia kerja yang suatu saat bisa-bisa saja kembali mendepaknya, maka Pak Andre tidak serta-merta mencoba mencari perusahaan lain yang bisa memperkerjakannya. Pak Andre justru mulai berpikir untuk mencoba membuka usaha sendiri apalagi waktu itu Pak Andre masih mempunyai tabungan yang cukup untuk modal usaha. 

Yang jadi problem, 8 tahun bekerja sebagai pegawai membuat nalurinya untuk berwiraswasta dan berurusan dengan dunia dagang menjadi tumpul. Yang ada justru berbagai macam ketakutan atas resiko-resiko hidup sebagai pedagang. Takut rugi, takut bangkrut, dan segala tambahan ketakutan lainnya justru lebih dialami oleh Pak Andre alih-alih timbul semangat entrepeneur-nya. Intinya, Pak Andre saat itu membutuhkan strategi mental untuk memprogram dirinya sebagai wiraswastawan. 

Beruntunglah Pak Andre lumayan doyan ber-internet. Lewat browsing tentang segala hal yang berkaitan dengan entrepreneurship, melalui Google.com, mendaratlah Pak Andre pada situs TeknologiOtak.com, situsnya MindSound Technology, yang isinya langsung menarik minatnya : MindSound Teknologi Stimulasi Otak . 


 “Ikhtiar saja lah. Yang penting positif untuk menghadapi masa-masa krisis ini,” katanya sambil menambahkan kalau testimoni-testimoni yang tercantum di situsnya MindSound juga menguatkan keyakinan dan semangatnya untuk membangun mental wirausaha. 


 Kemudian ikhtiar via teknologi kami pun segera dilakukan. Pak Andre memulainya dengan menggunakan MindSound Teknologi Stimulasi Otak, dikonsentrasikan pada aplikasi Maxwave First Edition, yang digunakan setiap pagi untuk menghasilkan efek relaksasi dan mengeliminasi stress. Juga karena Pak Andre banyak memiliki waktu luang (sehubungan masih menganggur dan baru akan merintis usahanya), maka jam-jam kosongnya digunakan untuk pemrograman pikiran bawah sadar atau mindset dengan program entrepreneur. Aplikasi Maxwave Third Edition digunakan dalam proses ini, yang dipandu melalui serangkaian program visualisasi dan rekam-pikiran entrepreneur yang kami rancangkan sesuai dengan kebutuhan personal Pak Andre. Aplikasi ini juga berguna dalam menghilangkan trauma dan stress akibat kehilangan pekerjaan, yang biasanya membuat kita agak down dan lumayan depresi. Untuk informasi, bidang usaha yang ingin dirintis oleh Pak Andre adalah seputaran aksesoris seperti mug dan aksesori hiasan lainnya yang motif dan gambarnya bisa dipesan sesuai keinginan konsumen. Lumayan simpel, kan? Kebetulan ini merupakan bekal pengetahuan yang didapatkannya dari sewaktu masih bekerja di perusahaan garmen. Masih seputar cetak-mencetak, kan? Perlahan, langkah demi langkah, usaha Pak Andre mulai dibangun. Sambil jalan, Pak Andre juga tetap menggunakan MindSound Teknologi Stimulasi Otak untuk menanamkan mindset enterpreneur dalam dirinya. Hasilnya, dalam waktu 3 minggu Pak Andre mulai merasakan dirinya lebih enteng dan lebih berani dalam memulai petualangan wiraswastanya. Meskipun baru kali ini memulai dan awam soal dagang, langkah-langkah Pak Andre rasanya cukup pantas untuk diberi acungan jempol. Ini tampak dari sesi diskusi dengan beliau. Misalnya seperti mencari dan bernegosiasi dengan supplier mug, melakukan survey sederhana untuk mengetahui minat orang, mencari pinjaman dari keluarga dan berhasil meyakinkan, dan menyiapkan hal mendasar seperti cara pemasaran dan sistem pembukuan. 

 Hal ini dipengaruhi oleh program visualisasi diri dari MindSound Teknologi Stimulasi Otak, karena sesuai penelitian tentang pola pikiran manusia yang dilakukan Monroe Institute, mitra kami di USA, bahwa pola pikiran dan mindset kita sangat dipengaruhi oleh pengalaman visual, sehingga simulasi tindakan wiraswasta yang divisualisasikan Pak Andre dalam pikirannya, mampu memberikan pengaruh signifikan hampir sama seperti melakukan secara nyata. 

 Untuk tambahan informasi, teknik visualisasi dalam melakukan keahlian tertentu sebenarnya sudah sejak lama digunakan oleh pembicara, motivator, atlet golf, atlet bilyar, atlet basket, dan atlet-atlet profesional lainnya. Dan dengan teknologi MindSound, efek dari teknik visualisasi ini meningkat berkali lipat sebagai hasil dari stimulasi gelombang otak alpha yang ditimbulkan. Gelombang Otak Alpha adalah gelombang saat otak sedang dalam kondisi rileks dan kreatif. 

 Berselang 3 bulan kemudian, Pak Andre memberikan laporan bahwa usahanya sudah mulai berjalan. Meskipun ordernya belum berlimpah, tapi sudah mulai menunjukkan hasil yang semakin berkembang. “Namanya juga pemula, pak. Jadi ya mohon maklum saja. Tapi segalanya memang berjalan jauh lebih mudah, nggak seperti kekuatiran saya tadinya,” kata Pak Andre. 
 Nah, setelah mindset-nya berkembang, selanjutnya Pak Andre bertujuan mencoba teknologi strategis berikutnya dari MindSound untuk lebih mudah mengalirkan order ke usahanya : MindSound Aura Rezeki . 

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar